STUDI PADA PERILAKU PEMBELIAN ROKOK TANPA CUKAI BERDASARKAN HARGA DAN CITRA MEREK

Didit Darmawan

Abstract


Perilaku konsumen perlu diamati oleh setiap pemasar. Harga dan citra merek adalah elemen penting yang mungkin menyebabkan perilaku pembelian terhadap produk rokok. Namun, perilaku konsumen rokok tanpa cukai menimbulkan ambigu karena merupakan produk illegal. Harga menjadi alasan pembelian namun citra merek masih diragukan menjadi dasar keputusan pembelian. Studi ini bermaksud mengetahui peran dari variabel harga dan citra merek dalam membentuk keputusan pembelian rokok tanpa cukai. Studi ini mengamati pasar rokok tanpa cukai di kalangan mahasiswa. Populasi yang dituju adalah perokok dari kelompok mahasiswa. Ada 100 perokok yang dijadikan sampel sebagai responden. Pembelian rokok di studi ini ditentukan oleh harga dan citra merek. Responden telah memberikan tanggapan kedua variabel bebas tersebut memberi peran nyata terhadap keputusan pembelian rokok tanpa cukai. Harga rokok lebih dominan dibanding citra merek.

 


Keywords


perilaku konsumen, harga, citra merek, keputusan pembelian, cukai rokok

Full Text:

PDF

References


Ahmad, N., et al. (2014). Effective Implementation of Strategic Plans and Actions in Modern Corporate Management. The Business & Management Review, 4(2), 295-312.

Ali, R., F. R. M. Wahyu, D. Darmawan, E. Retnowati, & U. P. Lestari. (2022). Effect of Electronic Word of Mouth, Perceived Service Quality and Perceived Usefulness on Alibaba's Customer Commitment, Journal of Business and Economics Research, 3(2), 232-237.

Anjanarko, T. S., & R. Mardikaningsih. (2022). Visual Merchandising dan Motivasi Hedonik terhadap Pembelian Impulsif. Ekonomi, Keuangan, Investasi dan Syariah, 3 (3), 445−450.

Budiyanto & D. Darmawan. (2005). Pengaruh Strategi Bauran Pemasaran terhadap Niat Pembelian Ulang Produk Sepeda Motor, Jurnal Ekonomi dan Keuangan, 9(3), 362-377.

Chen, R., F. D. Delli, O. R. Isma, D. Darmawan & F. Delinger. (2015). Consequences of Word of Mouth from the Perspective of WOM Senders, Journal of Marketing Management, 31(9), 1018-1039.

Darmawan, D. & E. Ferrinadewi. (2003). Dampak Publik Figure sebagai Product Endorser terhadap Minat Pembeli Konsumen, Jurnal Media Komunikasi Ekonomi dan Manajemen, 2(1), 27-33.

Darmawan, D. (2004). Pengaruh Variabel Psikologis, Harga dan Kelompok Acuan terhadap Keputusan Konsumen Membeli Produk Minuman Suplemen, Jurnal Media Komunikasi Ekonomi dan Manajemen, 3(1), 14-23.

Darmawan, D. (2005). Faktor – Faktor Kualitas Tenaga Penjualan Menurut Persepsi Pembeli, Prosiding, Simposium Riset Ekonomi II Surabaya, 23-24 November 2005.

Darmawan, D. & S. P. Djati. (2005). Pengaruh Citra Merek dan Citra Pengecer terhadap Respon Merek dan Respon Pengecer melalui Kepuasan Merek dan Kepuasan Pengecer, Jurnal Ekonomi dan Keuangan, 9(1), 126-143.

Darmawan, D. (2006). Iklan Bertema Humor dan Pengaruhnya terhadap Perilaku Pembeli, Jurnal Media Komunikasi Ekonomi dan Manajemen, 4(2), 47-53.

Darmawan, D. (2011). Pengaruh Citra Merek dan Kualitas Produk terhadap Keputusan Pembelian, Metromedia, Surabaya.

Darmawan, D. (2011). Pengantar Manajemen Merek, Metromedia, Surabaya.

Darmawan, D. & E. Retnowati. (2013). Peranan Kepercayaan dan Keamanan terhadap Minat Belanja di Tokopedia, Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 3(1), 1-6.

Darmawan, D. (2016). Pengaruh Pembelajaran dan Kendali Diri terhadap Perilaku Pembelian Impulsif (Studi pada Mahasiswa Peserta Matakuliah Pengantar Ilmu Ekonomi), Metromedia, Surabaya.

Darmawan, D. (2017). Manajemen Ritel. Revka Prima Media, Surabaya.

Darmawan, D. (2017). Pengaruh Kemasan dan Harga terhadap Keputusan Pembelian Produk Sayuran Hidroponik, Jurnal Agrimas, 1(1), 1-10.

Darmawan, D., R. Mardikaningsih, & M. Hariani. (2019). The Effect of Endorser Celebrity, Attitude Toward to Ads, and Brand Attitude on Purchase Intention, Relasi - Jurnal Ekonomi, 15(2), 263-276.

Darmawan, D. (2019). The Effect of Corporate Image on Brand Awareness and Brand Attitude, Jurnal Translitera, 8(1), 13-26.

Darmawan, D. (2021). Pencapaian Kepuasan dan Loyalitas Pelanggan melalui Strategi Pemasaran berdasarkan Pengalaman (Studi Kasus Pelanggan Rumah Makan Ayam Bakar Wong Solo di Mojokerto), Jurnal Manajemen, Bisnis, dan Kewirausahaan, 1(1), 1-14.

Darmawan, D. & E. Grenier. (2021). Competitive Advantage and Service Marketing Mix, Journal of Social Science Studies, 1(2), 75-80.

Darmawan, D. & J. Gatheru. (2021). Understanding Impulsive Buying Behavior in Marketplace, Journal of Social Science Studies, 1(1), 11-18.

Darmawan, D. & S. Arifin. (2021). Studi Empiris tentang Perilaku Konsumen Produk Air Minum dalam Kemasan ditinjau dari Variabel Harga dan Kesadaran Merek. Jurnal Pendidikan, Sosial, Budaya (IDEAS), 7(3), 179-186.

Darmawan, D. & S. Arifin. (2021). Studi Empiris tentang Kontribusi Harga, Varian Produk, dan Kemasan terhadap Pembentukan Minat Beli Produk Sabun Mandi Batang (Studi Kasus terhadap Pekerja Rantau di Kota Surabaya), Bisman (Bisnis dan Manajemen): Jurnal Bisnis dan Manajemen, 4(2), 99-116.

Darmawan, D., & A. R. Putra. (2022). Pengalaman Pengguna, Keamanan Transaksi, Kemudahan Penggunaan, Kenyamanan, dan Pengaruhnya terhadap Perilaku Pembelian Online Secara Implusif. Relasi: Jurnal Ekonomi, 18(1), 26-45.

Djaelani, M. & R. Mardikaningsih. (2021). Psycographic Analysis for Potential Customers of Granite Tiles, Journal of Engineering and Social Sciences, 1(1), 9-15.

Djaelani, M., & D. Darmawan. (2021). Dulux Wall Paint Purchase Decision: The Role of Brand Image, Price, and Product Quality on Consumer Behavior of Paint Products. Jurnal Simki Economic, 4(2), 150-160.

Djaelani, M. & D. Darmawan. (2021). Pengukuran Tingkat Kepuasan Pengguna Jasa Parkir di Pusat Pembelanjaan Royal Plaza Surabaya, Ekonomi, Keuangan, Investasi dan Syariah, 3(2), 307-311.

Djaelani, M., Jahroni, D. Darmawan, & E. A. Sinambela. (2022). Evaluation of the Need for Motorcycle and Car Parking Spaces, International Journal of Service Science, Management, Engineering, and Technology, 1(1), 16 – 19.

Djati, S. P. & D. Darmawan. (2004). Pengaruh Kesan Kualitas Layanan, Harga dan Kepuasan mahasiswa PTS terhadap Minat Mereferensi Kampusnya, Jurnal Widya Manajemen dan Akuntansi, 4(2), 190-204.

Djati, S. P. & D. Darmawan. (2005). Pengaruh Kinerja Karyawan terhadap Kepuasan, Kepercayaan, dan Kesetiaan Pelanggan, Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan, 7(1), 48-59.

Ernawati, E. & D. Darmawan. (2017). Korelasi Lokasi dan Promosi dengan Keputusan Pembelian Rumah Subsidi, Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 7(2), 1-7.

Fared, M. A., D. Darmawan, & M. Khairi. (2021). Contribution of E-Service Quality to Repurchase Intention with Mediation of Customer Satisfaction: Study of Online Shopping Through Marketplace, Journal of Marketing and Business Research, 1(2), 93-106.

Fatimah, S., A.K. Wahyudi, E. Retnowati, D. Darmawan, R. Mardikaningsih & M. Kemarauwana. (2018). The Importance of Scale in Attention Organizations to Issues, Academy of Management Review, 43(2), 217–241.

Ferrinadewi, E. & D. Darmawan. (2004). Perilaku Konsumen: Analisis Model Keputusan, Universitas Atma Jaya, Yogyakarta.

Gunawan, A., Y. Yuliana, D. Darmawan, & S. Arum. (2012). Manajemen Terapan dan Bisnis, Spektrum Nusa Press, Jakarta.

Halizah, S. N., E. Retnowati, D. Darmawan, R. K. Khayru, & F. Issalillah. (2022). Determinants of Customer Trust: A Study on Safety, Ease-of-use, and Perceived usefulness of Herbal Products of Kuku Bima Ener-G, Journal of Trends Economics and Accounting Research, 2(4), 86-92.

Halizah, S. N., A. Infante, & D. Darmawan. (2022). Keterbentukan Kepercayaan Pelanggan Shopee Melalui Kualitas Hubungan, Reputasi dan Keamanan Marketplace. Ekonomi, Keuangan, Investasi Dan Syariah (EKUITAS), 4(1), 256-261.

Hariani, M & E. A. Sinambela. (2020). The Effect of Price Perception, Service Quality, and Product Diversity on Superindo Customer Loyalty in Surabaya, Journal of Science, Technology and Society, 1(1), 29-36.

Hariani, M., S. Arifin & Y. R. Al Hakim. (2021). The Effect of Perceived Service Quality and Price on Hotel Service User Satisfaction In Surabaya, Journal of Science, Technology and Society, 2(1), 19-24.

Hidayat, T., D. Darmawan, O. R. Isma, M. Hariani & A. R. Putra. (2015). Hubungan Inovasi Produk, Harga Premi dan Perilaku Konsumen. Jurnal Ekonomi, Bisnis dan Manajemen, 5(2), 119-130.

Infante, A. & R. Mardikaningsih. (2022). The Potential of social media as a Means of Online Business Promotion, Journal of Social Science Studies, 2(2), 45-48.

Irfan, M. & A. R. Putra. (2020). The Effect of Packaging and Brand Image on Purchase Intentions of Packed Rice Products, Journal of Science, Technology and Society, 1(1), 13-22.

Irfan, M., & Hariani, M. (2022). Cigarette Product Purchase Decision Based on Brand Image and Price. Journal of Science, Technology and Society (SICO), 3(2), 35–41.

Iskandar, M. & D. Darmawan. (2003). Strategi Pemasaran, IntiPresindo Pustaka, Bandung

Issalillah, F. & R. K. Khayru. (2021). Pengaruh Kualitas Produk dan Harga terhadap Keputusan Pembelian Produk Vitamin C, Jurnal Manajemen, Bisnis, dan Kewirausahaan, 1(2), 131-140.

Issalillah, F., R. K. Khayru, D. Darmawan, M. W. Amri & S. Purwanti. (2021). Analisis Perilaku Konsumen Rokok Mild Berdasarkan Persepsi dan Sikap, Journal of Trends Economics and Accounting Research, 2(2), 49-53.

Issalillah, F., D. Darmawan & M. Khairi. (2022). The Role of Brand Image and Brand Communications on Brand Trust, Journal of Science, Technology and Society, 3(1), 1-6.

Jahroni, J., E. A. Sinambela, R. Mardikaningsih, & D. Darmawan. (2021). Pengaruh Citra Toko, Suasana Toko dan Harga terhadap Keputusan Pembelian. Jurnal Pendidikan Tambusai. 5(3), 10234-10241.

Jahroni, J. & A. R. Putra. (2022). The Role of Product Quality, Price and Promotion Towards Telkomsel Prepaid Card Purchase Decisions, Journal of Science, Technology and Society, 3(1), 7-14.

Jamaluddin, A., et al. (2013). Human Resource Management Implications of Technology-based Organizational Forms. Academy of Management Journal, 23(2), 83-94.

Kemarauwana, M., R. K. Khayru & F. Issalillah. (2022). Upaya Pencitraan Apotek dan Keragaman Produk untuk Meningkatkan Penjualan melalui Keputusan Pembelian. Jurnal Ilmiah Satyagraha, 5(2), 56-66.

Khairi, M. & D. Darmawan. (2021). The Relationship Between Destination Attractiveness, Location, Tourism Facilities, and Revisit Intentions, Journal of Marketing and Business Research, 1(1), 39-50.

Khasanah, H., S. Arum, & D. Darmawan. (2010). Pengantar Manajemen Bisnis, Spektrum Nusa Press, Jakarta.

Khayru, R. K., D. Darmawan., & M. Munir. (2021). Analysis of Product Preference of Chitato and Lays Potato Chips. Marginal: Journal of Management, Accounting, General Finance and International Economic Issues, 1(1), 10-15.

Khayru, R.K., N. S. Wisnujati, D. Darmawan, & F. Issalillah. (2021). Pengamatan Loyalitas Merek Obat Herbal Berdasarkan Kemasan dan Harga. Jurnal Simki Economic, 4(2), 121-132

Kiley, A.M., B. Evans, M. Ismail, R. Saeed, D. Darmawan, L. C. Hoe & A.T. Hannan. (2015). Strategic Flexibility and the Virtue of Innovation in Responding to the Dynamics of Change. The Journal of Management Studies, 31(3), 865-878.

Kurniawan, Y., E. Retnowati, D. Darmawan, N. S. Wisnujati & A. Hardianingsih. (2021). The Influence of Economic Income Level and Knowledge on Students' Consumption Level, Journal of Science, Technology and Society, 2(1), 25-34.

Lestari, U.P. & E. A. Sinambela. (2022). Keputusan Tempat Pembelian berdasarkan Kualitas Layanan, Suasana Toko, dan Persepsi Harga, Jurnal Ilmiah Satyagraha, 5(2), 87-97.

Mahyanalia, R., K. S. Siagian, D. Darmawan, A. Gunawan & S. Arum. (2017). Job Insecurity and an Integrative Review for Future Research, Journal of Management, 43(6), 1911–1939.

Mardikaningsih, R. (2012). Pengaruh Kemasan terhadap Keputusan Pembelian Produk, Jurnal Ilmiah Merdeka Ekonomi, 1(2), 195-204.

Mardikaningsih, R., A. Gunawan, D. Darmawan & A. Karina. (2015). Manajemen, Teknologi, dan Bisnis, Addar Press, Jakarta.

Mardikaningsih, R. (2019). Pengaruh Persepsi Kualitas dan Persepsi Resiko terhadap Keputusan Pembelian Susu Formula, Ekonomi, Keuangan, Investasi dan Syariah, 1(1), 1-8.

Mardikaningsih, R. & A. R. Putra. (2021). Pengambilan Keputusan Pembelian Produk berdasarkan Ekuitas Merek. Bisman (Bisnis dan Manajemen): The Journal of Business and Management, 4(2), 85-98.

Mardikaningsih, R. & D. Darmawan. (2021). Pengaruh Gaya Hidup, Lokasi, dan Kelompok Acuan terhadap Minat Kunjung Kembali Tunjungan Plaza Surabaya. Journal of Trends Economics and Accounting Research, 2(2), 43-48.

Mardikaningsih, R., Sinambela, E. A., Retnowati, E., Darmawan, D., & Putra, A. R. (2022). Strategi Pengembangan Usahatani Buah Naga di Kecamatan Lawang Kabupaten Malang. Jurnal Manajemen, Bisnis Dan Kewirausahaan, 2(1), 21–32.

Masitoh, D., D. Darmawan & E. A. Sinambela. (2017). The Effect of Service Quality and Trust on Customer Loyalty of Warung Apung Rahmawati of Mojokerto Branch, Jurnal Agrimas, 1(2), 107-114.

Nurmalasari, D. & D. Darmawan. (2018). The Role of Service Quality and Trust on The Loyalty of Blood Donors in Blood Transfusion Unit PMI Surabaya City, Prosiding, Seminar Nasional Pendidik dan Pengembang Pendidikan Indonesia PPPI Wilayah Provinsi NTB, 501-513.

Nursitil & A. Giovenna. (2022). Pengaruh Social Media Marketing, Harga, Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Produk Uniqlo. Jurnal Industri Kreatif dan Kewirausahaan, 5(1), 40-50.

Oetomo, H. & D. Darmawan. (2003). Kajian Perbedaan Sikap Masyarakat terhadap Commercial Endorsements dan Political Endorsements, Jurnal Ekonomi-Manajemen, 2(2), 91-112.

Putra, A. R. (2020). Consumer Preferences for Processed Chicken Products in Mojokerto City, Journal of Science, Technology and Society, 1(2), 45-50.

Putra, A.R., M. M. D. H. Rudiansyah, D. Darmawan, R. Mardikaningsih & E. A. Sinambela. (2022). Pengaruh Gaya Hidup, Lingkungan Fisik, dan Persepsi Harga terhadap Loyalitas Pelanggan Lottemart. Jurnal Ekonomi dan Manajemen, 2(1), 71-85

Retnowati, E., U. P. Lestari, R. Mardikaningsih, E. A. Sinambela, D. Darmawan, A. R Putra, & S. Arifin. (2021). The Effect of Packaging, Product Variance, and Brand Equity on Nutella Consumer Trust. Asian Journal of Management, Entrepreneurship and Social Science, 1(1), 169-180.

Retnowati, E., D. Darmawan, R. Mardikaningsih, & E. A. Sinambela. (2021). Pengaruh Pencapaian Kepuasan Konsumen Rumah Makan Berdasarkan Kesan Kualitas Produk dan Harga. Jurnal Ekonomi dan Ekonomi Syariah (JESYA), 4(2), 1382-1389.

Retnowati, E. & R. Mardikaningsih. (2021). Study on Online Shopping Interest Based on Consumer Trust and Shopping Experience, Journal of Marketing and Business Research, 1(1), 15-24.

Setyaningsih & D. Darmawan. (2004). Pengaruh Citra Merek terhadap Efektifitas Iklan, Jurnal Media Komunikasi Ekonomi dan Manajemen, 2(3), 41-49.

Sinambela, E. A., Cici, D. Darmawan, R. Mardikaningsih & A. Rahman. (2022). Pengaruh Citra Diri, Kepribadian Merek, dan Kelompok Acuan terhadap Kualitas Hubungan Merek, Journal of Trends Economics and Accounting Research, 2(3), 80-85.

Sinambela, E. A. & N. Widyawati. (2021). Studi Tentang Citra Toko, Gaya Hidup, dan Keputusan Pembelian di Toko Busana Muslim, Jurnal Manajemen, Bisnis, dan Kewirausahaan, 1(1), 39-52.

Sinambela, E. A., P. P. Sari., & S. Arifin. (2020). Pengaruh Variabel Harga dan Citra Perusahaan terhadap Keputusan Pembelian Produk Wingsfood. Jurnal Ilmiah Ilmu-ilmu Ekonomi (Akuntabilitas), 13(1), 55-70.

Sinambela, E. A. (2017). Pengaruh Ekuitas Merek dan Harga terhadap Keputusan Pembelian Produk Kopi Bubuk Kemasan, Management & Accounting Research Journal, 1(2), 44-49.

Sinambela, E.A., D. Darmawan & B. Gardi. (2022). Cost Control through Break Even Point Analysis, International Journal of Service Science, Management, Engineering, and Technology, 1(3), 1 – 3.

Sinambela, E. A., R. N. Azizah, U. P. Lestari, Ernawati, & F. Issalillah. (2022). Pengaruh Atribut Produk, Kepercayaan Merek, Negara Asal terhadap Niat Beli Pada Konsumen Minuman Probiotik Yakult. Journal of Trends Economics and Accounting Research, 2(4), 107-113.

Sutrisno, R.I. & D. Darmawan. (2022). Pengaruh Promosi Penjualan, Diversifikasi Produk dan Harga terhadap Kepuasan Pelanggan, Jurnal Manajemen, Bisnis, dan Kewirausahaan, 2(1), 1-12.

Trirahayu, D., L. Putriana, D. Darmawan, E. A. Sinambela & R. Mardikaningsih. (2014). Peran Bauran Pemasaran Jasa terhadap Minat Beli dan Minat Mereferensikan. Jurnal Ekonomi, Bisnis dan Manajemen, 4(1), 51-62.

Ujianto & D. Darmawan. (2003). Rasionalitas Mahasiswa dalam Memilih Partai Politik: Studi terhadap Faktor yang Dipertimbangkan Mahasiswa Kota Surabaya dalam Memilih Partai Politik, Jurnal Ilmu-Ilmu Sosial dan Humaniora, 7(1), 43-54.

Utami, A. R. (2018). Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Produk Fashion Di Lazada Pada Mahasiswa Di Jakarta. Jurnal Industri Kreatif dan Kewirausahaan, 1(2).

Wahab, E., A. Aziz, D. Darmawan, M. Hashim & Y. Fan. (2017). Marketing New Products to Mainstream Customers, Journal of Economics and Business, 8(2), 239-246.

Wahyudi, I, D. Bhaskara, D. Darmawan, Hermawan & N. Damayanti. (2006). Kinerja Organisasi dan Faktor-Faktor Pembentuknya, Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 4(2), 95-108.




DOI:

https://doi.org/10.36441/kewirausahaan.v5i2.1314

Article Metrics

Abstract views : 1232 times
PDF views : 829 times

Dimension Citation Metrics

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

 Jurnal Industri Kreatif dan Kewirausahaan Indexed By:

 width= alt= width= width=

Lisensi Creative Commons Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.

View My Stats