PENGARUH NILAI TUKAR, NET PROFIT MARGIN, RETURN ON ASSETS, DAN INFLASI TERHADAP RETURN SAHAM

Erica Aprilia Qotrunnada, Iin Indarti, Elma Muncar Aditya

Abstract


Penelitian ini bertujuan menguji pengaruh Nilai Tukar, Net Profit Margin, Return on Asses dan Inflasi terhadap Return Saham pada perusahaan Sektor Pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Populasi penelitian ini adalah 38 perusahaan yang mempublikasikan laporan keuangannya. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik sampling sensus. Penelitian ini menggunakan metode regresi linear berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial Nilai Tukar dan Inflasi berpengaruh positif terhadap Return Saham. Net Profit Margin dan Return on Assets tidak berpengaruh terhadap Return Saham. Secara simultan terdapat pengaruh Nilai Tukar, Net Profit Margin, Return on Assets, dan Inflasi terhadap Return Saham.


Keywords


Nilai Tukar, Net Profit Margin, Return on Assets, Inflasi dan Return Saham

Full Text:

55-63

References


Arista & Astohar. (2012). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Return Saham (Kasus pada Perusahaan Manufaktur yang Go Public di BEI periode tahun 2005-2009). Jurnal Ilmu Manajemen dan Akuntansi Terapan. 3(1).

Ferdinan, et al. (2016). Pengaruh Return on Assets (ROA), Net Profit Margin (NPM) dan Earning Per Share (EPS) terhadap Return Saham Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Manajemen.

Ghozali, I. (2011). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS. Edisi Ketiga. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Hadi, N. (2015). Pasar Modal. Yogyakarta: Penerbit Graha Ilmu.

Hery. (2015). Aalisis Kinerja Manajemen. Jakarta: Penerbit PT Grasindo.

Raharjo, B. (2009). Laporan Keuangan Perusahaan, Edisi Kedua. Yogyakarta: Gajah Mada University Press.

Sudiartha & Suriyani. (2018). Pengaruh Tingkat Suku Bunga, Inflasi dan Nilai Tukar terhadap Return Saham di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Manajemen. 7(6).

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Tandelilin, E. (2010). Portofolio dan Investasi Teori dan Aplikasi. Edisi Pertama. Yogyakarta: Kanisius.




DOI:

https://doi.org/10.36441/mae.v4i1.245

Article Metrics

Abstract views : 804 times
55-63 views : 502 times

Dimension Citation Metrics

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Indexed By:

 width= width= width=width=

Recommended Tools:

 


Lisensi Creative Commons Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.

View My Stats