PARIWISATA & KULINER DI DESA NGARGORETNO, KECAMATAN SALAMAN, KABUPATEN MAGELANG
Abstract
“Pariwisata & Kuliner Di Desa Ngargoretno, Kecamatam Salaman, Kabupaten Magelang” adalah Penelitian yang bertujuan untuk mengetahui tentang potensi Pariwisata & Kuliner Di Desa Ngargoretno, Kecamatan Salaman, Kabupaten Magelang dengan tujuan menemukenali beberapa rumusan masalah sebagai berikut ini: (1) Bagaimana Gambaran Desa Ngargoretno, Kecamatan Salaman, Kabupaten Magelang Sebagai Daerah Tujuan Wisata? (2) Bagaimana Gambaran Pariwisata Desa Ngargoretno, Kecamatan Salaman, Kabupaten Magelang Sebagai Daerah Tujuan Wisata? (3) Bagaimana Gambaran Kuliner Desa Ngargoretno, Kecamatan Salaman, Kabupaten Magelang Sebagai Daerah Tujuan Wisata? Penelitian ini menggunakan metode Penelitian kualitatif. Pengyumpulan data dilakukan dengan cara 1) studi literatur, 2) observasi, 3) wawancara. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa desa ngargoretno memiliki beberapa potensi pariwisata dan juga potensi kuliner sebagai obyek daya tarik wisata.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Azmi, Z. Dkk. (2018). Memahami Penelitian Kualitatif Dalam Akuntansi. Akuntabilitas: Jurnal Ilmu Akuntansi Volume 11 (1), 2018: 159 – 168.
Bessiere, J. (1998). Local Development and Heritage: Traditional Food and Cuisine as Tourist Attractions in Rural Areas. Sociologia Ruralis, 38, 21-34.
Devy, H. A & Soemanto, R. B. (2017). Pengembangan Obyek Dan Daya Tarik Wisata Alam Sebagai Daerah Tujuan Wisata Di Kabupaten Karanganyar (Studi Kasus Obyek Wisata Air Terjun Jumog di Kawasan Wisata Desa Berjo, Kecamatan Ngargoyoso, Kabupaten Karanganyar). Jurnal Sosiologi DILEMA, Vol. 32, No. 1 Tahun 2017.
Eric R. Wolf.2004. Perang Petani. Penerbit Insist Press.
Guerrero, L. dkk. (2010). Perception of Traditional Food Products in Six European Regions Using Free Word Association. Food Quality and Preference, 21, 225-233.
Harsana, M dkk. (2018). Potensi Makanan Tradisional Kue Kolombeng Sebagai Daya Tarik Wisata Di Daerah Istimewa Yogyakarta. HEJ (Home Economics Journal). Vol. 1, No. 2. October 2018, 40-47 ISSN 2579-4272 (printed), ISSN 2579-4280 (online).
https://www.desaNgargoretno.com diakses pada 26 April 2021.
International Culinary Tourism Association. The World‟s Leading Authority on Culinary Travel.
Mukhsin, D. (TT). Strategi Pengembangan Kawasan Pariwisata Gunung Galunggung (Studi Kasus Kecamatan Sukaratu Kabupaten Tasikmalaya). Jurnal Perencanaan Wilayah Dan Kota, Vol.14 No.1
Musanef. (1995). Manajemen Pariwisata di Indonesia. Jakarta, Gunung Harta.
Pieniak, Z. dkk. (2009). Association between Traditional Food Consumption and Motives for Food Choice in Six European Countries. Appetite Journal, 53, 101-108.
Pramono, H. (1993). Dampak Pembangunan Pariwisata Terhadap Ekonomi, Sosial, Dan Budaya. Cakrawala Pendidikan Nomor 1, Tahun XII, Februari 1993.
Primadany, S. R Dkk. (TT). Analisis Strategi Pengembangan Pariwisata Daerah (Studi pada Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Daerah Kabupaten Nganjuk). Jurnal Administrasi Publik (JAP), Vol. 1, No. 4, Hal. 135-143.
Rani, D. P. M. (2014). Pengembangan Potensi Pariwisata Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur (Studi Kasus: Pantai Lombang). Jurnal Politik Muda, Vol. 3 No. 3, Agustus-Desember 2014, 412-421.
Samkin, G. & Shcneider, A. (2008). Adding Scientific Rigour to Qualitative Data Analysis: an Illustrative Example, Qualitative Research in Accounting & Management. Vol.5 No.3:207-238.
Saunder, M., Lewis, P., &Thornhill, A. 2016. Research Method For Business Students, 4th Ed., FT Prentice Hall, Harlow.
Sessoms, L. D. 1984. Leisure Services. New Jersey: Prentice Hall, Inc.
Spillane, J.J. (1987). Ekonomi Pariwisata, Sejarah dan Prospeknya. Yogyakarta: Penerbit Kanisius.
Trumbull, M. & Watson, K., 2010. Qualitative research Method.Integrating quantitative and Qualitative Methods in Research, 3rd Ed.pp.62-78., USA. University Press of America, Inc.
Tyas, A.S.P. 2017. Identifikasi Kuliner Lokal Indonesia dalam Pembelajaran Bahasa Inggris. Jurnal Pariwisata Terapan, No. 1, Vol. 1, 2017.
Warawardhana, D & Maharani, Y . (TT). INDONESIA CULINARY CENTER. Jurnal Tingkat Sarjana Senirupa dan Desain No.1
Yin, R.K., 2011. Qualitative Research From Start to Finish, The Guilford Press.
Yoeti, O.A. (1980). Pemasaran Pariwisata. Bandung: Penerbit Angkasa.
Yoeti, Oka, A. (2008) Perencanaaan dan Pengembangan Pariwisata. Jakarta, Pradaya Pratama.
DOI: https://doi.org/10.36441/pariwisata.v5i1.986
Article Metrics
Abstract views : 631 times
PDF views : 739 times
Dimension Citation Metrics
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Article Metrics
Abstract views : 631 timesPDF views : 739 times
Dimension Citation Metrics
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Jurnal Industri Parawisata Indexed By:
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.