Analisis Kesiapan Maxone Hotels Tidar Surabaya Menghadapi Covid-19 di Tinjau Dari Tingkat Loyalitas dan Kinerja Karyawan
Keywords:
Kesiapan Menghadapi Covid-19, Loyalitas, Kinerja KaryawanAbstract
Kesiapan kerja merupakan hal yang harus diperhatikan, karena bertujuan untuk menjangkau pelaksanaan kegiatan dalam mewujudkan pelayanan yang berkualitas. Berdasarkan penelitian yang dilakukan untuk menanggapi dampak dari pandemi Covid-19 terhadap terwujudnya kegiatan yang ada di Maxone Hotel Tidar Surabaya. Selain itu untuk menanggapi kesiapan Maxone dalam menjalankan protokol kesehatan dimasa new normal. Penjabaran penelitian dengan menggunakan metodelogi kuantitatif, menggunakan sistem pengumpulan data survei. Orientasi menganalisis kesiapan Maxone Hotel menerapkan protokol kesehatan dimasa new normal dengan meninjau loyalitas dan kinerja pegawai. Metode pengumpulan data melalui proses simple random sampling mendapatkan hasil dari kuesioner valid secara keseluruhan sebesar 150 sampel. Pengolahan data memakai software SPSS (Statistikal Package For Social Scienc) jenis 16.0. Perolehan dari hasil observasi disimpulkan maka nilai dari Cronbach’s Alpha > 0,6 jawaban yang diperoleh terbilang realibel. Perolehan R Square berjumlah 0,745 atau 74,5%. Analisa regresi H0 diterima 0,00 < 0,05 bernilai positif menyatakan bahwa Kesiapan (X1) Loyalitas (X2) secara simultan berdampak pada Kinerja Karyawan (Y). Perolehan Uji T, Kesiapan (X1) sebanyak 0.000 yang substansial positif dan relevan pada faktor Kinerja Karyawan (Y). Nilai Sig pada variabel loyalitas (X2) relatif kurang dari 0,5 yaitu 0.000 artinya berdampak positif dan relevan pada faktor kinerja karyawan (Y) Maxone Tidar. Dalam hasil wawancara dengan Hrd MaxOne Tidar Surabaya memberikan hasil hipotesis bahwa kesiapan menghadapi Covid-19 dan loyalitas pegawai berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan.Kata kunci : Kesiapan Menghadapi Covid-19, Loyalitas, Kinerja KaryawanPublished
2021-12-31
Issue
Section
Articles
Copyright & Licensing
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Lisensi Creative Commons Atribution-ShareAlike 4.0 Internasional. that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).








