STRATEGI HUMAS POKDARWIS KERUJUK LESTARI DALAM MENINGKATKAN MINAT PWNGUNJUNG KE EKOWISATA KERUJUK PASCA GEMPA BUMI 2018

Muhammad Syaoki, Rahma Sarita

Abstract


Humas memiliki peran yang penting dalam menjaga citra sebuah sebuah lembaga, terlebih dalam situasi krisis. Citra yang baik akan membuat nama lembaga juga semakin baik dan memiliki daya saing. Sebaliknya citra yang buruk akan membuat nama sebuah lembaga juga buruk oleh karena itu keberadaan Humas sangat menentukan maju mundurnya sebuah lembaga. Penelitian ini berusaha untuk mengkaji peran strategis Humas Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) Kerujuk Lestari dalam rangka mensosialisasikan Ekowisata Kerujuk pasca gempa bumi Lombok Tahun 2018. Dengan menggunakan metode kulitatif, hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Humas Pokdarwis Kerujuk Lestari menggunakan beberapa strategi dalam mensosialisasikan Ekowisata Kerujuk pasca gempa bumi tahun 2018. Strtagi tersebut diantaranya, pertama: melakukan rebranding wisata dari awalnya wisata alam dan permainan tradisional menjadi wisata alam, permainan, dan kuliner dengan dibuknya Pasar Minggu. Kedua, Humas Pokdarwis Kerujuk Lestari melakukan kerjasama dengan awak media untuk mensosialisasikan kembali Ekowisata Kerujuk. Ketiga, Humas Pokdarwis menerima masukan dari para pengunjung dan stakeholders lainnya sebagai bahan evaluasi dan perbaikan. Adapun kendala yang dihadapi oleh Humas Pokdarwis Kerujuk Lestari yaitu terbatasnya personel yang membantu kerja-kerja kehumasan.


Keywords


Humas; Pokdarwis Kerujuk Lestari; Strategi

Full Text:

PDF

References


Amni, R. K. (2013). ”Peran Humas Pemerintah Daerah Provinsi NTB Dalam Mengkomunikasikan Pembangunan Kepada Masyarakat, Skripsi, IAIN Mataram Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi.

Ardianto, E., & Soemirat, S. (2004). Dasar-dasar public relations. Cetakan Ketiga. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Dinantiyah, A. I. (2020). Strategi Public Relations dalam mempromosikan Wisata Waduk Tanjungan (Doctoral dissertation, UIN Sunan Ampel Surabaya).

Grates, G. F. (2008). Why the Coveted Top spot is Losing its Allure, Communication Word 14, (Cutlip Center Broom :Effective Public Relations.

Hamdani, S. B. M. (2011). Bandung: CV. Pustaka Setia.

Hilna, H. (2018). Strategi Humas Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Terhadap Pengembangan Pariwisata Pantai Marina Di Desa Korong Batu, Kecamatan Pa'jukukang Kabupaten Bantaeng (Doctoral dissertation, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar).

Kriyantono, R. (2008). PR Writing: Media public relations membangun citra korporat. Jakarta: Kencana.

Nurjaman, K., & Umam, K. (2012). Komunikasi & public relation. Bandung: CV Pustaka Setia.

Ruslan, R. (1997). Kiat dan strategi kampanye public relations. PT RajaGrafindo Persada.

Ruslan, R. (2010). Manajemen dan Public Relations dan Media Komunikasi. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Saputri, M. I. (2018). Komunikasi Pariwisata Lombok Dalam Membangun Citra Destinasi Wisata Halal.

Sekaran, U. (2006). Metodologi penelitian untuk bisnis.

Sugiyono. (2008). Metode Penelitian Kualitatif Kuantitatif dan R&D, Bandung: Alfabeta.

Sutojo, S. (2004). Membangun citra perusahaan. Jakarta: Damar Mulia Pustaka, 160.

Suyanto, B. (2015). Metode Penelitian Sosial: Berbagai Alternatif Pendekatan. Prenada Media.

Wijaya, S. I. (2014). Public Relations Sebagai Profesi. _Jurnal Komunikasi Dan Sosial Keagamaan Tujuan.




DOI:

https://doi.org/10.36441/pariwisata.v5i2.1419

Article Metrics

Abstract views : 235 times
PDF views : 322 times

Dimension Citation Metrics

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Jurnal Industri Parawisata Indexed By:

width= width=width=  width=  


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

 

 

View My Stats