Penerapan Kartu Stop Program Sebagai Faktor Penekan Kejadian Kecelakaan Kerja

Lintong Amalsyah Manurung, Tatan Sukwika

Abstract


Program Kartu Stop telah lama dijalankan, tetapi pada pelaksanaannya kurang berjalan baik akibat perilaku karyawan yang less awarness. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh faktor K3 pada pelaksanaan stop program sebagai upaya mengurangi terjadinya kecelakaan kerja. Metode yang digunakan dengan metode survei. Sampel berjumlah 80 orang. Alat analisis menggunakan Smart-PLS. Hasil penelitian bahwa (1) Faktor Internal dan eksternal berpengaruh signifikan terhadap Pelaksanaan Stop Program BBS, Faktor Eksternal berpengaruh signifikan terhadap pengurangan kecelakaan kerja, Pelaksanaan Stop Program BBS berpengaruh signifikan terhadap Mengurangi Kecelakaan Kerja, Faktor Eksternal berpengaruh signifikan terhadap Pelaksanaan Stop Program BBS dan Mengurangi Kecelakaan Kerja dan (2) Faktor Internal tidak terbukti mengurangi Kecelakaan Kerja serta Faktor Internal tidak terbukti mengurangi Kecelakaan Kerja melalui Pelaksanaan Stop Program BBS.  Rekomendasinya ditekankan pada peningkatan kualitas kartu pengamatan stop card agar terus di tracking, dan encourage pekerja supaya saling sharing tentang permasalahan yang di amati.


Keywords


Faktor internal eksternal; Pelaksanaan stop program BBS; Pengurangan kecelakaan kerja

Full Text:

PDF

References


Endroyo, B. (2010). Faktor-faktor yang berperan terhadap peningkatan sikap keselamatan dan kesehatan kerja (k3) para pelaku jasa konstruksi di semarang. Jurnal Teknik Sipil dan Perencanaan, 12(2). 111-120

Hartono, W., Purwandari, Y., & Sugiyarto, S. (2018). Analisis Sistem Manajemen Dan Keselamatan Kerja (SMK3) Terhadap Tingkat Kecelakaan Kerja Pada Proyek Pembangunan Gedung di Tangerang Dan Sekitarnya. Matriks Teknik Sipil, 4(1). 208-215

Julaikah, J., & Tursilowati, S. Y. (2020). Behavior Based Safety Sektor Informal Becak Motor Di Yogyakarta. Jurnal Kesehatan Kusuma Husada, 11(2), 193-204.

Latuconsin, N. A., Thamrin, Y., & Fachrin, S. A. (2019). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kejadian Kecelakaan Kerja Pada Karyawan Di PT. Maruki Internasional Indonesia Makassar Tahun 2018. Jurnal Ilmiah Kesehatan Diagnosis, 14(1), 53-57.

Mangkunegara, A. (2014). Evaluasi Kinerja SDM, Cetakan Ketujuh. Bandung: PT Refika Aditama.

Sofyan, A. (2016). Pengaruh Kesehatan Dan Keselamatan Kerja (K3) Terhadap Kinerja Karyawan PT. Bekaert Indonesia Plant Karawang. Jurnal Manajemen & Bisnis Kreatif, 2(1), 22-45

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitataif dan Kombinasi (Mixed Methods). Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 240.

Waruwu, S., & Yuamita, F. (2016). Analisis Faktor Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) yang Signifikan Mempengaruhi Kecelakaan Kerja pada Proyek Pembangunan Apartement Student Castle. Jurnal Rekayasa Spectrum Industri, 14(1), 65-78.

Wirdati, I. E., Denny, H. M., & Kurniawan, B. (2017). Analisis Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Kecelakaan Kerja Pada Pekerja Maintenance Elektrikal Dalam Menerapkan Work Permit Di PT. X Semarang. Jurnal Kesehatan Masyarakat (Undip), 3(3), 456-464.

Wijaya, R., & Paing, J. (2018). Analisa faktor-faktor yang mempengaruhi keselamatan kerja karyawan perusahaan kontraktor di Surabaya. axial: jurnal rekayasa dan manajemen konstruksi, 6(2), 79-88.




DOI:

https://doi.org/10.36441/jamr.v1i1.255

Article Metrics

Abstract views : 1976 times
PDF views : 1525 times

Dimension Citation Metrics

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Lintong Amalsyah Manurung

View My Stats

Indexing and Abstracting

Journal of Applied Management Research is indexed and abstracted in the following databases:

 

 

Cataloging

JAMR is also available on several library catalogues:

  

 

 

Creative Commons License
Copyright ©2021 Journal of Applied Management Research (JAMR). This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.